Matematika

Pertanyaan

dilakukan percobaan untuk memperkirakan panjang lintasan Sebuah bola yang dijatuhkan dari ketinggian 24 m.setelah menyentuh lantai bola akan memantul tegak lurus keatas dan begitu seterusnya.setelah menyentuh lantai bola memantul dengan ketinggian 80% dari ketinggian lintasan bola ketika jatuh.perkiraan pabjang seluruh lintasan bola sampai dengan berhenti adalah

1 Jawaban

  • Kelas 8 Matematika
    Bab Barisan dan Deret Bilangan

    80% = 4/5

    t = 24 m

    p/q = 4/5

    Panjang seluruh lintasan sampai berhenti
    = t . (p + q)/(p - q)
    = 24 . (5 + 4) / (5 - 4)
    = 24 . 9/1
    = 216 m

Pertanyaan Lainnya