Matematika

Pertanyaan

utk mencetak genteng pesanan, sebuah perusahaan memerlukan pekerja 30 orang dalam 18 hari. bila pekerja yang tersisa hanya 27 orang, pesanan genteng akan selesai dalam waktu?

1 Jawaban

  • 30 orang = 18 hari
    27 orang = x hari

    [tex] \frac{30}{27} = \frac{x}{18} \\ \\ 30 \times 18 = 27x \\ x = \frac{30 \times 18}{27} \\ \\ x = 20[/tex]
    Jadi, pesanan genteng akan selesi dalam 20 hari.

Pertanyaan Lainnya