senam dapat dibedakan dengan olahraga lain dari seperangkat pola gerak dominan yang unik.berikut yang bukan merupakan pola gerak dominan senam adalah
Penjaskes
kittys1
Pertanyaan
senam dapat dibedakan dengan olahraga lain dari seperangkat pola gerak dominan yang unik.berikut yang bukan merupakan pola gerak dominan senam adalah
1 Jawaban
-
1. Jawaban Zhulfiyah152
pola gerak dominan adalah pola gerak yang mendasari terbentuknya suatu keterampilan sehingga perannya dianggap dominan.
Istilah ini diturunkan dari terminologi formal Teori Motorik yang membagi gerak menjadi 3 tingkatan, yaitu gerak (movement), pola gerak (movement pattern) dan keterampilan (skill)
a. Landings (pendaratan)
b. Static position (posisi-posisi statis)
c. Locomotion (Gerak berpindah)
d. Swings (Ayunan)
e. Rotations (Putaran)
f. Springs (Tolakan)
g. Flight and height (Layangan dan ketinggian)