Jelaskan secara rincih penggolongan makromolekul, polimer, karbohidrat, lemak dak protein. a.struktur b.tata nama c.sifat
Kimia
azizkasetiagara
Pertanyaan
Jelaskan secara rincih penggolongan makromolekul, polimer, karbohidrat, lemak dak protein. a.struktur b.tata nama c.sifat
1 Jawaban
-
1. Jawaban rahmafanny
Polimer
Istilah polimer diambil dari bahasa Yunani (poly = banyak; meros = unit). Dengan kata lain, senyawa polimer dapat diartikan sebagai senyawa besar yang terbentuk dari penggabungan unit-unit molekul kecil yang disebut monomer (mono = satu). Jumlah monomer yang bergabung dapat mencapai puluhan ribu sehingga massa molekul relatifnya bisa mencapai ratusan ribu, bahkan jutaan. Itulah sebabnya mengapa polimer disebut juga makromolekul.
Maaf klo salah