Matematika

Pertanyaan

pd sebuah peta berskala 1:2.000.000 jarak kota semarang dan jakarta digambar sepanjang 23,5cm, tentukan;
A. Jarak sebenarnya kota jakarta dan semarang
B. Jarak ke dua kota tersebut pd peta yang memiliki skala 1:1.250.000

1 Jawaban

  • A.
    Jarak Sebenarnya = Jarak pada peta x Skala

    23,5 x 2.000.000 = 47.000.000 Cm (diubah ke Km),
    Km
        Hm
           Dam
                   M
                     Dm
                          Cm
                              Mm
    Cm ke KM naik 5 kali, sekali naik dibagi 10, naik 5 berarti dibagi 100.000
    47.000.000/100.000 = 470 Km

    jadi Jarak Sebenarnya Kota Jakarta ke Kota Semarang adalah  470 Km.


    B.
     kita sudah ketahui jarak sebenarnya dari kota Jakarta ke kota Semarang adalah 470 Km, lalu bagaimana jika kita ingin tau jarak pada peta jika diketahui skalanya adalah 1:1.250.000 ?

    Jarak Pada peta = Jarak Sebenarnya / skala
    JPP=470 Km / 1.250.000
    = 47.000.000 Cm / 1.250.000
    =37,6 Cm


    Semoga membantu :)



Pertanyaan Lainnya