Geografi

Pertanyaan

Tumbukan antara lempeng samudra dengan lempeng benua menyebabkan terjadinya??
A.punggung laut
B.Palung laut
C.lubuk laut
D.ambang laut
E.jurang submarine

1 Jawaban

  • Materi : Litosfer
    kategori : gerak lempeng tektonik
    kata kunci : tumbukan, lempeng benua , lempeng samudera

    jawaban :
    B. palung laut

    penjelasan :
    pertemuan antara lempeng benua yg tebal dan keras dengan lempeng samudera yg tipis menyebabkan lempeng samudera akan menghujam masuk kedalam sampai kelapisan mantel, sehingga pada batas tumbukan tersebut akan disebut dg zona subduksi yg akibatnya akan terbentuk palung laut

    _______________________________
    semoga manfaat

Pertanyaan Lainnya