Apa tahap dan langkah langkah perencanaan usaha budidaya pembenihan ikan konsumsi
Wirausaha
deyaaaar
Pertanyaan
Apa tahap dan langkah langkah perencanaan usaha budidaya pembenihan ikan konsumsi
1 Jawaban
-
1. Jawaban TRIE23
Tahapan dan langkah-langkah perencanaan usaha budidaya pembenihan ikan konsumsi yaitu:
- Ide
- Sumber daya yang dibutuhkan meliputi manusia, uang atau modal, metode, informasi dan juga peralatan.
- Perencanaan usaha yang meliputi nama perusahaan, lokasi, komoditi dan konsumen.
Penjelasan:
Budi daya ikan konsumsi merupakan salah satu peluang bisnis yang cukup menjanjikan, karena ikan merupakan salah satu komoditi yang sangat digemari oleh masyarakat, selain karena kandungan gizinya yang tinggi, ikan konsumsi mudah dikembangbiakkan. Karena mempunyai peluang yang cukup menjanjikan, maka sebaiknya budidaya ikan konsumsi ini bisa dikelola secara profesional.
Pelajari lebih lanjut
Materi tentang analisis SWOT budidaya ikan https://brainly.co.id/tugas/18921328
Detil Jawaban
Mapel : Kewirausahaan
Kelas :
Bab :
Kode :