Matematika

Pertanyaan

luas segitiga yg ditunjukkan oleh gamabr di bawah adalah..cmkuadrat
A.150
B.250
C.300
D.500
luas segitiga yg ditunjukkan oleh gamabr di bawah adalah..cmkuadrat A.150 B.250 C.300 D.500

1 Jawaban

  • Gambar soal yang terlampirkan merupakan gambar segitiga siku - siku. Luas segitiga yang terdapat pada gambar yang dilampirkan tersebut adalah A. 150 cm²

    Penjelasan dengan langkah-langkah:

    Diketahui:

    Gambar tersebut merupakan segitiga siku - siku yang memiliki sisi:

    Sisi a = 20 cm

    Sisi b = 3x

    Sisi c = 5x

    Ditanyakan:

    Berapakah Luas (L) segitiga tersebut?

    Dijawab:

    Rumus sisi dari segitiga siku - siku adalah:

    a² + b² = c²

    Maka dengan memasukkan data - data ke dalam rumus diperoleh:

    20² + (3x)² = (5x)²

    400 + 9x² = 25x²

    9x² - 25x² = -400

    -16x² = -400

    x² = [tex]\frac{-400}{-16}[/tex]

    x² = 25

    x = √25

    x = 5

    Rumus luas segitiga siku - siku adalah:

    L = a × t / 2

    Masukkan nilai x = 5 ke dalam rumus luas segitiga siku - siku dengan data - data yang ada:

    L = 20 × 3x / 2

    L = 20 × 3(5) / 2

    L = 300 / 2 = 150 cm²

    Maka luas segitiga siku - siku tersebut adalah A. 150 cm²

    Pelajari lebih lanjut

    • Materi tentang nilai sisi miring sebuah segitiga siku-siku jika sisi siku-sikunya 15 cm dan 20cm

    https://brainly.co.id/tugas/3876172

    • Materi tentang banyak sisi pada segitiga siku siku

    https://brainly.co.id/tugas/12757964

    • Materi tentang ukuran segitiga siku siku yang sebangun dengan segitiga siku siku yang panjang sisi siku sikunya 5cm dan 12cm

    https://brainly.co.id/tugas/11866247

    Detail jawaban

    Kelas: 7

    Mapel: Matematika

    Bab: 4 - Segiempat dan Segitiga

    Kode: 7.2.4

    #AyoBelajar #SPJ5