Bagaiman cara mengubah pecahan dari 3/5 menjadi pecahan desimal?
Matematika
atsnbl
Pertanyaan
Bagaiman cara mengubah pecahan dari 3/5 menjadi pecahan desimal?
2 Jawaban
-
1. Jawaban AiHaibaraa
3/5 × 20/20
= 60/100
= 6/10
= 0,6 -
2. Jawaban Jihann0826
Mapel : Math
Tentang : Pecahan
Penyelesaian :
Mengubah ke desimal
[tex] \frac{3}{5} = 3 \div 5 = 0.6[/tex]
Good Luck ^^