Seorang bayi terlahir dengan berat badan 3kg. Pada tahun pertama , berat bayi akan bertambah 0,25 kg setiap bulannya. Jika x adalah usia bayi dalam satuan Bula
Matematika
leopeter
Pertanyaan
Seorang bayi terlahir dengan berat badan 3kg. Pada tahun pertama , berat bayi akan bertambah 0,25 kg setiap bulannya.
Jika x adalah usia bayi dalam satuan Bulan dan y adalah perkembangan berat bayi pada Bulan ke-x, maka hubungan yg benar sesuai penyataan di atas adalah....
A. Y=x+3
B. Y=3x +0,25
C. Y=0,25x - 3
D. Y=0,25x + 3
Jika x adalah usia bayi dalam satuan Bulan dan y adalah perkembangan berat bayi pada Bulan ke-x, maka hubungan yg benar sesuai penyataan di atas adalah....
A. Y=x+3
B. Y=3x +0,25
C. Y=0,25x - 3
D. Y=0,25x + 3
1 Jawaban
-
1. Jawaban nadiya122
c. y=0,25x-3
karena kalau kita jabarkan
perkembangan berat bayi = 0,25(bulan) + 3 kg sejak bayi itu lahir
contoh :
jika bayi itu sudah berumur 4 bulan
y= 0,25(4) + 3 kg
y= 1 + 3
y= 4 kg
jadi dalam waktu 4 bulan berat bayi bertambah 1 kg dan menjadi 4 kg