Matematika

Pertanyaan

Luas sebidang sawah 21 1/2 m2. Tanah itu di tanami jagung 7 3/10 m2, di tanami kacang tanah 6 3/8 m2, dan sisanya di tanami padi. Berapa bagian sawah yang ditanami padi?

2 Jawaban

  • yg ditanami padi:

    21 1/2 - 7 3/10 - 6 3/8
    = 43/2 - 73/10 - 51/8
    = 860/40 - 292/40 - 255/40
    = 313/40 = 7 33/40 m2
  • Mapel : Math
    Tentang : Pecahan

    Penyelesaian :
    Luas sawah yg ditanam padi
    [tex]21 \frac{1}{2} \: {m}^{2} - 7 \frac{3}{10} \: {m}^{2} - 6 \frac{3}{8} \: {m}^{2} \\ = \frac{43}{2} - \frac{73}{10} - \frac{51}{8} \\ = \frac{860}{40} - \frac{292}{40} - \frac{255}{40} \\ = \frac{313}{40} = 7 \frac{33}{40} [/tex]
    Jadi luas sawah yg ditanam padi adalah
    7 33/40 m^2

    Good Luck ^^

Pertanyaan Lainnya