bola pejal bermassa 10 kg berjari-jari 70 cm mengelilingi di atas bidang datar saat dikenai gaya 14 N. Besar momen inersia bola adalah...
Biologi
revanadg
Pertanyaan
bola pejal bermassa 10 kg berjari-jari 70 cm mengelilingi di atas bidang datar saat dikenai gaya 14 N. Besar momen inersia bola adalah...
1 Jawaban
-
1. Jawaban fildzauliaz
momen inersia bola pejal= 2/5 m r²
I= 2/5 . 10 . 0,7² = 1,96 kgm²