Biologi

Pertanyaan

aliran darah dalam vena tidak secepat aliran darah dalam arteri karena vena
A.memiliki dinding pembuluh tebal
B.memiliki banyak katup
C.mengangkut darah dari jantung
D.mengangkut darah kaya akan oksigen
Tolong dibantu yaa

2 Jawaban

  • B. memiliki banyak katup

    Pembuluh Vena adalah pembuluh dengan banyak katup, mengangkut darah kaya akan CO2, serta mengangkut darah dari seluruh tubuh. Dinding pembuluh Vena tipis.

    Semoga membantu :)
  • B. memiliki banyak katup

    karena arteri memiliki katup yang pangkal yang mengakibatkan cepatnya darah mengalir sedangkan pada vena memiliki katup sepanjang pembuluh darah yang mengakibatkan lambatnya aliran darah tersebut.

    semoga bisa membantu kak

Pertanyaan Lainnya