Matematika

Pertanyaan

Jika f(x)=5x-2 dengan -1 kuran dari x kurang dari 1 maka daerah hasil dari fungsi tersebut

1 Jawaban

  • f(x) = 5x - 2 --> -1 < x < 1, f(x) =....?

    f(-1) = 5.(-1) - 2 = -7
    f(1) = 5.1 - 2 = 3

    -7 < f(x) < 3

Pertanyaan Lainnya