berikan contoh 5 soal pilihan ganda tentang guling belakang? mohon bantuannya ya!
Penjaskes
litamagda
Pertanyaan
berikan contoh 5 soal pilihan ganda tentang guling belakang?
mohon bantuannya ya!
mohon bantuannya ya!
1 Jawaban
-
1. Jawaban FradellaRawnie
1. Apa nama lain dari guling kebelakang?
a. BACK ROLL
b. side roll
c. round roll
d. ball round
2. Yang termasuk senam lantai adalah?
a. Lari
b, berenang
C. BACK ROLL
d. Paralayang
3. Posisi awal dalam melakukan guling kebelakang adalah?
a. Berdiri
B. JONGKOK
c. Berlutut
d. Berlari
4. Mengapa kita perlu melakukan pemanasan sebelum melakukan gerakan guling kebelakang?
a. Agar kita cedera
b. Agar kita kelelahan
c. Agar kita saling jatuh cinta
D. AGAR KITA TIDAK CEDERA
5. Saat melakukan gerakan guling kebelakang kita harus menggunakan?
a. Selimut
B. MATRAS
c. Handuk
d. Sabun