Matematika

Pertanyaan

Harga 3 buah pensil RP.4.500,00 telah di bayar Adi.sesampainya di rumah ternyata ia masih memerlukan 7 pensil lagi. Banyaknya uang yang harus disediakan untuk membeli 7 pensil lagi adalah

2 Jawaban

  • 3 pensil = Rp 4.500,00
    1 pensil = 4.500 : 3 = Rp 1.500,00
    7 pensil = 1.500 × 7 = Rp 10.500,00
  • 4500:3=1500
    ia memerlukan 7 buah lagi
    1500x7=10500
    jadi ia memerlukan uang 10500 lagi

    semoga membantu

Pertanyaan Lainnya