sebuah persegi panjang mempunyai ukuran panjang yang sama dengan 3 kali lebarnya. Jika luas persegi panjang tersebut adalah 243 cm, tentukan ukuran panjang & le
Biologi
tsasyahidah
Pertanyaan
sebuah persegi panjang mempunyai ukuran panjang yang sama dengan 3 kali lebarnya. Jika luas persegi panjang tersebut adalah 243 cm, tentukan ukuran panjang & lebarnya masing-masing!
1 Jawaban
-
1. Jawaban Husain28
p = 3l
L = p x l
243 = 3l x l
243 = 3l²
l² = 243 : 3
l² = 81
l = 9
p = 3l = 3*9= 27
jadi panjang = 27 dan lebar 9
pembuktiaan
L = p * l
L = 27*9
L = 243