Matematika

Pertanyaan

pembangunan sebuah rumah direncanakan selesai dalam waktu 48 hari jika dikerjakan oleh 16 orang tentukan banyak pekerja yang dibutuhkan jika harus selesai dalam 30 hari

1 Jawaban

  • 16 orang = 48 hari
    x orang = 30 hari

    (perbandingan terbalik)

    16/x = 30/48
    30x = 768
    x = 25.6 orang
    x = 26 orang

Pertanyaan Lainnya