Buat 1 teks eksplanasi tentang fenomena sosial 6 paragraf dan tentukan strukturnya...please jawab
B. Indonesia
PIBUL1
Pertanyaan
Buat 1 teks eksplanasi tentang fenomena sosial 6 paragraf dan tentukan strukturnya...please jawab
1 Jawaban
-
1. Jawaban arumraihan
Selain faktor alam, banjir dapat disebabkan karena faktor sosial yakni pertumbuhan penduduk. Pertumbuhan penduduk yang terjadi tentunya akan memaksa manusia untuk mencari. lahan lahan baru guna dijadikan temapt tinggal atau tempat pemukiman. Dalam kasus ini banyak orang yang menebang hutan dan menghilangkan daerah resapan air. untuk dijadikan sebagai tempat pemukiman, maupun industri. Pada dasarnya antara tempat pemukiman dan daerah resapan air haruslahs eimbang agar ketika terjadi hujan lebat tidak akan menimbulkan banjir.
Strukturnya:
Pernyataan umum: banjir adalah fenomena (bencana alam) yang terjadi disebabkan karena aliran sungai tidak mampu menahan debit air yang masuk. sehingga air tersebut meluap hingga pemukiman warga. Penyebab banjir dapat dibagi menjadi dua yakni karena faktor alam dan faktor sosial.
Urutan sebab akibat: banjir dapat disebabkan faktor alam yakni tingginya intensitas dan curah hujan yang terjadi ditambah dengan buruknya saluran air dan tidak adanya daerah resapan air yang dengan kata lain akan menambah buruk dampat banjir. Selain faktor alam banjir dapat terjadi disebabkan karena faktor sosial yakni karena faktor pertumbuhan penduduk akhirnya manusia mengubah lahan hijau dan daerah resapan air menjadi pemukiman warga.