Matematika

Pertanyaan

Peluang seorang siswa lulus ujian dengan nilai memuaskan adalah 0.95 sedangkan peluang seorang siswa mendapatkan pekerjaan setelah lulus dalam waktu satu bulan pertama adalah 0.76. Peluang seseorang lulus ujian dengan nilai memuaskan tetapi tidak dapat pekerjaan dalam waktu satu bulan setelah lulus adalah ..

1 Jawaban

  • Nilai memuaskan = 0.95

    Nah yang dapet pekerjaann itu, 0.76
    berarti yang tidak dapat pekerjaan :
    1 - 0.76 = 0.24

    Semoga bermanfaat
    -Lala ❤

Pertanyaan Lainnya