Sosiologi

Pertanyaan

society nasyrakat dan contohnya

1 Jawaban

  • Masyarakat madani merupakan istilah yang pertama kali dicetuskan oleh mantan Perdana Menteri Malaysia, Anwar Ibrahim.

    Masyarakat madani adalah masyarakat beradab dan menjunjung tinggi nilai kemanusiaan, serta ingin untuk terus maju dalam penguasaan ilmu pengetahuan dan tekonologi. Konsep masyarakat madani tersebut merujuk pada sistem sosial yang berasaskan pada prinsip moral yang menjamin keberlangsungan hak asasi manusia dan kestabilan masyarakat.

    Masyarakat madani sendiri merupakan adaptasi dari istilah “civil society” dalam bahasa Inggris yang dapat diartikan sebagai masyarakat beradab yang menjalani dan membangun kehidupannya sesuai dengan aturan moral dan prinsip hukum yang berlaku.



Pertanyaan Lainnya