garis apakah yang digunakan untuk menentukan pembagian waktu pada peta?
IPS
Anvum
Pertanyaan
garis apakah yang digunakan untuk menentukan pembagian waktu pada peta?
2 Jawaban
-
1. Jawaban revaldo12
garis lintang dan garis bujur..... -
2. Jawaban Dewo90
Bismillahirohmanirohi
Jawabannya :
garis yang digunakan untuk menentukan pembagian waktu pada peta adalah garis bujur
Semoga Membantu