Spermatophyta dibedakan menjadi gymnospermae dan angiospermae ciri ciri apakah yang menjadi dasar pengelompokkan
Biologi
FajarPR1
Pertanyaan
Spermatophyta dibedakan menjadi gymnospermae dan angiospermae ciri ciri apakah yang menjadi dasar pengelompokkan
2 Jawaban
-
1. Jawaban LalaMarion
Biji terbuka dan biji tertutup nya
Gymnospermae = Biji terbuka
Angiospermae = Biji tertutup
Semoga bermanfaat
-Lala ❤ -
2. Jawaban ZuhMahaGuru
Mapel : Biologi
Jawaban : Bijinya yaitu antara biji tertutup dan biji terbuka