Matematika

Pertanyaan

tina membeli sepasang sepatu dengan mendapat potongan harga 20 persen...kemudian tina membayar 120 000 kepada penjual setelah mendapat potongan.berapa harga sepatu sebelum mendapat potongan

1 Jawaban

  • Harga sepatu yang dibayar
    = 100% - 20%
    = 80%

    Harga sepatu sebelum mendapat potongan
    = Rp 120.000 : 80%
    = Rp 120.000 : 80/100
    = Rp 120.000 x 100/80
    = 150.000

    Semoga membantu :)

Pertanyaan Lainnya