Matematika

Pertanyaan

diketahui barisan aritmatik -6,-2,2,6,...,58. ditanya berapakah banyaknya suku barisan tersebut?

1 Jawaban

  • Un=a+(n-1)b
    58=-6(n-1)4
    58=-6+4n-4
    58=-10+4n
    68=4n
    17 = n
    jadi banyak nya suku adalah 17

Pertanyaan Lainnya