Sebatang baja yang panjangnya 100cm bertambah panjang 0,11 cm apabila suhunya bertambah 90 derajat celsius, berapa koefisien muai panjang?
Fisika
valentino24T520
Pertanyaan
Sebatang baja yang panjangnya 100cm bertambah panjang 0,11 cm apabila suhunya bertambah 90 derajat celsius, berapa koefisien muai panjang?
2 Jawaban
-
1. Jawaban EstovioTimothy
L = lo x T x koef
0.11 = 100 x 90 x koef
koef = 0.000012/c -
2. Jawaban cingcang
SUHU
• pemuaian
Lₒ = 100 cm
∆L = 0,11 cm
∆t = 90 °C
∆L = Lₒ α ∆t
0,11 = 100 • α • 90
0,11 = 9000 α
α ≈ 1,22×10⁻⁵ /°C ✔️