Fisika

Pertanyaan

Sebatang baja yang panjangnya 100cm bertambah panjang 0,11 cm apabila suhunya bertambah 90 derajat celsius, berapa koefisien muai panjang?

2 Jawaban

  • L = lo x T x koef
    0.11 = 100 x 90 x koef
    koef = 0.000012/c
  • SUHU
    • pemuaian

    Lₒ = 100 cm
    ∆L = 0,11 cm
    ∆t = 90 °C

    ∆L = Lₒ α ∆t
    0,11 = 100 • α • 90
    0,11 = 9000 α
    α ≈ 1,22×10⁻⁵ /°C ✔️

Pertanyaan Lainnya