Geografi

Pertanyaan

Contoh dari registrasi penduduk

1 Jawaban

  • Kelas : XI
    Mapel : geografi
    Materi : antroposfer
    Kategori : data kependudukan
    kata kunci : registrasi penduduk

    jawaban pendek
    contoh registrasi penduduk :
    1. kelahiran
    2. kematian
    3. perkawinan
    4. perceraian
    5. migrasi penduduk
    6. adopsi anak

    penjelasan panjang
    dalam mendapatkan data kependudukan maka metode yg digunakan melalui cara seperti sensus penduduk, survey dan registrasi. berbeda dengan sensus dimana data kependudukan di dapatkan setiap sepuluh tahun sekali sedangkan registrasi merupakan pencatatan identitas penduduk atau ciri ciri, status serta kondisi yg dilaksanakan secara terus menerus dan dilakukan oleh pemerintah dari tingkat terendah seperti desa atau kelurahan sampai tingkat kabupaten/kota yaitu di dinas kependudukan dan catatan sipil.
    registrasi merupakan kumpulan dari berbagai keterangan dari suatu kejadian penting yg dialami oleh penduduk seperti kelahiran, kematian, perkawinan, perceraian,perpindahan serta sampai proses mengadopsi anak.

    semoga manfaat

Pertanyaan Lainnya