Fisika

Pertanyaan

Sebuah benda massanya 20kg bergerak di percepat 3m/s^2.Hitunglah gaya yang bekerja pada benda tersebut!

1 Jawaban

  • massa (m) = 20 kg
    percepatan (a) = 3 m/s^2

    F = m.a
    F = 20 kg. 3 m/s^2
    F = 60 N

    Jadi gaya yang bekerja pada benda itu 60 N

    Semoga Membantu :)

Pertanyaan Lainnya