Biologi

Pertanyaan

Ikatan dengan pembuluh kayu di dalam dan floem di luar tidak diselingi cambium dan tersebar tidak teratur disebut apa?

1 Jawaban

  • pembuluh kayu=xylem.
    dinamakan Konsentris amphikribral.
    Pada tipe ini letak xilem berada di tengah-tengah, dan floem mengelilingi xilem tersebut.

Pertanyaan Lainnya