IPS

Pertanyaan

apa keuntungan dan kerugian perjuangan dengan diplomasi dan konfrontasi dalam mengembalikan irian barat ke pangkuan indonesia(?)

1 Jawaban

  • diplomasi=

    keuntungan:
    1.RI memperoleh pengakuan baik secara de facto maupun de jure di dunia internasional
    2.mengurangi korban jiwa yang besar akibat perang
    3.menunjukkan kematangan RI dalam berdiplomasi meskipun baru merdeka
    kerugian:
    1.banyaknya hasil perundingan yang merugikan serta menjatuhkan indonesia
    2.terjadinya kejatuhan beberapa kabinet
    3.indonesia harus membayar hutang kepada belanda

    konfrontal=
     
    keuntungan:
    1.mendapat perhatian internasional
    2.menunjukkan bahwa belanda curang dalam berperang

    sisanya kusambung di komentar

Pertanyaan Lainnya