Ciri ciri fungi (Jamur) dan contohnya
Biologi
syafiraindri
Pertanyaan
Ciri ciri fungi (Jamur) dan contohnya
2 Jawaban
-
1. Jawaban REXFAKTOR
fungsi jamur baik untuk kesehatan karena mengandung.,... dapat mencegah....dan juga dapat mengobati penyakit,,,, -
2. Jawaban agathadangga
1. tidak memiliki klorofil
2. hidup di tempat lembap
3. ada yang bersifat saprofit ada juga yang parasit
4. reproduksinya dapat secara kawin atau tak kawin
contoh jamur adalah rhizopus oryzae, rhizopus stolonifer, penicillium notatum, monila sithopila