Matematika

Pertanyaan

arif memasukkan kelereng kedalam 20 kantong sehingga maaing-masing berisi 15 kelereng.jika ada kantong tanbahan sebanyak 5buah,maka isi kelereng tiap kantong menjadi berkurang sebanyak?Tolong bantu jawab ya buat besok,mksh

1 Jawaban

  • jawabannya 3 kelereng

    caranya=20 kantungĂ—15 kelereng=300 kelereng..jika kantungnya ditambah 5,maka jumlah seluruh kantung ada 25,dan jumlah kelereng per kantung akan berkurang..
    cara untuk mencari jumlah kelereng per kantung=300Ă·25=12kelereng per kantung..maka isi kelereng tiap kantung berkurang 3 kelereng

    semoga membantu dan bermanfaat

Pertanyaan Lainnya