Matematika

Pertanyaan

pak taji memetik 4800 buah melon. sebanyak 1600buah melon dijual ke pasar. berapa bagian dari keseluruhan melon yang dijual ke pasar? berapa presentasenya?

2 Jawaban

  • Bab Pecahan
    Sekolah Dasar Kelas V

    4800 melon = keseluruhan
    1600 melon = dijual

    = dijual/keseluruhan
    = 1600/4800
    = 1/3

    Persentasenya 33%

    Hopefully can help you ^^
  • Yang dijual = 1600/4800 = 1/3

    Persentase = 1/3 x 100% = 33,33%

    Jadikan jawaban tercerdas ya.

Pertanyaan Lainnya