Matematika

Pertanyaan

jarak 20 KM dapat ditempuh dengan waktu 30 menit ,senilai dengan jarak 50 km ditempuh dengan waktu .....



tolong jawab dengan caranya ya!!! plisssss

2 Jawaban

  • dalam 30 menit menempuh jarak 20km berapa jarak yang ditempuh dalah 50km
    Dik
    Kecepatan= 20km/30menit
    Dit
    Jarak 50km =...../jam
    jawab
    20X2 = 40km = 30X2= 60menit/1 jam
    20km: 2=10km = 30:2 =15 menit
    jadi jarak 50 km ditempuh dalam waktu
    60menit+15menit = 75menit / 1 jam lebih 15 menit
  • 20 km = 30 menit
    50 km = x menit
    20x = 1500
    x = 1500/20
    x = 75 menit

    semoga membantu^^

Pertanyaan Lainnya