Fisika

Pertanyaan

sebuah telur di dalam air memiliki massa jenis air 1000 kg/m3 dan volume 0,02m3 serta percepatan gravitasi 10ms2.Gaya apung yang di terima telur tersebut sebesar......




#Beserta caranya

1 Jawaban

  • Diket :

       Ρ air= 1000kg/m3

       Vtelur=0,02 m3

       g=10m/s2

    Ditanya

    Ph=?

    Jawab

    Fa=ρxgxV

    =1000kg/m3x10m/s2x0,02m3

    200N

Pertanyaan Lainnya