Matematika

Pertanyaan

sebuah bola menggelinding mulai dari suatu tempat yang tenang pada sebuah bidang miring dan melintasi 3 inci selama detik pertama, 5 inci selama detik kedua, 7inci selama detik ketiga dan seterusnya.dalam berapa lama bola menempuh 120 inci dari tempat semula ?

1 Jawaban

  • jawab

    3,5,7,..,un = 120
    a= 3
    b = 2

    un = 2n + 1

    sn = n/2 ( a + un)
    120   = n/2 (3 + 2n + 1)
    120 = n/2 (2n + 4)
    120 = n (n + 2)
    n = 10

    bola menempuh  dalam 10 detik

Pertanyaan Lainnya