sebuah dadu di lemparkan ke atas sebanyak 30 kali , berapakah frekuensi harapan munculnya mata dadu bernomor 2
Matematika
ajrinasyzhr
Pertanyaan
sebuah dadu di lemparkan ke atas sebanyak 30 kali , berapakah frekuensi harapan munculnya mata dadu bernomor 2
1 Jawaban
-
1. Jawaban wildanramdanip2qgmo
peluang munculnya angka 2 yaitu: 1/6
dari satu sisi yang berangka 2 dan 6 sisi dadu
untuk 30 kali lemparan, frekuensi harapan munculnya angka 2 yaitu:
1/6 kali 30 = 5 kali muncul
semoga bisa membantu :)