Matematika

Pertanyaan

sebuah garis melewati titik A(3,5) dan B(6,10). Ditanyakan persamaan garisnya serta gambarkan garisnya

1 Jawaban

  • jawab

    a. cara gambar nya   adalah  buat A (3,5 ) dan B (6,10) di kartesius, trus A dan B dihubungkan

    b. persamaannya  (y-y1)/(y2-y1) = (x - x1)/(x2 - x1) 
    A(3,5)
    B (6,10)

    (6-3) (y-5) = (10-5)(x - 3)
    3(y -5) = 5(x - 3)
    3y - 15 = 5x - 15
    3y = 5x  atau y = 5/3 x  atau  5x - 3y = 0

Pertanyaan Lainnya