Matematika

Pertanyaan

Sebuah ruang berbentuk balok . Sebuah lampu terletak ditengah-tengah atap ruang ini , sedangkan sakelarnya terletak dipojok dinding. Dketahui panjang ruang tersebut adalah 12 m , lebarnya 8 m , dan tingginya 4 m , sedangkan ketingguan sakelar darimlantai adalh 1.5 m . Apabila seutas kabe dipasang untuk menghubungkan lampu dan sakelar dengan arah mulaindari A(lampu) , kemudian ke B , dan selanjutnya ke C(sakelar), perkirakan panjang kabek tsb yng dibutuhkan l

1 Jawaban

  • Data :
    Panjang Atap = 12 m
    Lebar Atap = 8 m
    Tinggi Atap = 4 m
    Karena Lampu berada persis di tengah-tengah dan posisi saklar adalah di pojok dinding, maka untuk menghitung Panjang dari kabel yang berada di langit-langit ke pojok langit-langit adalah : 

    [tex]AB= \sqrt{( \frac{1}{2}\ Panjang)^2+ (\frac{1}{2}\ Lebar)^2 } \\ AB= \sqrt{6^2+4^2} \\ AB= \sqrt{36+16} \\ AB= \sqrt{52} \\ AB= \sqrt{4\times13} \\ AB=2 \sqrt{13}\ m = 7,211\ m[/tex]

    Panjang Kabel dari saklar ke pojok langit-langit adalah :
    BC = 4 m - 1,5 m = 2,5 m

    Jadi perkiraan kebutuhan panjang kabel adalah :
    = AB + BC
    = 7,211 m + 2,5 m
    = 7,711 m ≈ 7,8 m

    ***Semoga Terbantu*** 

Pertanyaan Lainnya