jika 3/5 uang adik adalah rp 24.000,00 maka uang adik semuanya adalah
Matematika
aprilia426
Pertanyaan
jika 3/5 uang adik adalah rp 24.000,00 maka uang adik semuanya adalah
2 Jawaban
-
1. Jawaban Nik001
Mapel : Matematika
Bab : Pecahan
Misalkan uang adik adalah a
3/5 dari a = Rp 24.000,00
3/5 x a = Rp 24.000,00
a = Rp 24.000,00 : 3/5
a = RP 24.000,00 x 5/3
a = Rp 40.000,00
Jadi, besar uang adik semuanya adalah Rp 40.000,00 -
2. Jawaban Arkan1979
3/5 × 24.000 = 4.800 × 3 = 14.400
Maaf jika salah tolong di maklumkan