B. Indonesia

Pertanyaan

Tolong donk contoh syair untuk dimukalisasikan seperti puisi sajak A~A~A~A

1 Jawaban

  • Syair

    Perteguh jua alat perahumu
    Hasilkan bekal air dan kayu
    Dayung Pengayuh taruh di situ
    Supaya laju perahumu itu

    Wahai muda, kenali dirimu
    Ialah perahumu tamsil hidupmu
    Tiadalah berapa lama hidupmu

    Hai muda arif budiman
    Hasilkan kemudi dengan pedoman
    Alat perahumu jua kerjakan
    Itulah jalan membetuli insan

Pertanyaan Lainnya