Sebuah sinar laser diarahkan pada sebuah kaca plan paralel. Sudut datang sinar laser adalah 45 derajat dan setela diukur sudut biasnya adalah 30 derajat. Indeks
Fisika
Ochacihuahua
Pertanyaan
Sebuah sinar laser diarahkan pada sebuah kaca plan paralel. Sudut datang sinar laser adalah 45 derajat dan setela diukur sudut biasnya adalah 30 derajat. Indeks bias kaca plan paralel tersebut adalah
1 Jawaban
-
1. Jawaban DenmazEvan
Kategori soal : fisika
Kelas : 11 SMA
Materi : sinar
Kata kunci : indeks bias
Pembahasan : maka indeks biasnya adalah 1,414
Penyelesaian dg cara terlampirPertanyaan Lainnya