Biologi

Pertanyaan

1.berikut yang bukan merupakan cabang ilmu dari IPA adalah
a.geofisika
b.antropologi
c.geologi
d.astronomi

2.langkah yang dapat dilakukan untuk menguji kebenaran hipotesis adalah
a.observasi
b.merumuskan masalah
c.melakukan eksperimen
d.analisis data

3.dibawah INI merupakan contoh gejala alam biotik,kecuali.
a.menjamurnya roti
b.membusuknya nasi setelah beberapa Hari
c.mencairnya Es di kutub utara
d.dinding yang berlumut

2 Jawaban

  • 1.b antropologi... Karena akan berhubungan dengan sosial
    2.C melakukan eksperimen untuk membuktikan kebenaran hipotesis yg dibuat
    3.C mencairnya Es di Kutub Utara
    Ini disebabkan karena pengaruh abiotik yaitu cahaya matahari

    Semoga Bermanfaat
  • 1.A.geofisika
    2.C.melakukan eksperimen
    3.C.mencairnya es di kutub utara
    semoga membantu :)

Pertanyaan Lainnya