Fisika

Pertanyaan

kapasitor keping sejajar difungsikan sebagai pemilih kecepatan mengandung medan listrik dan medan magnetik dengan besar 1,0 x10^-3 T. ketika elektron dengan kelajuan 1,8 x 10^7 memasuki kapasitor ini. elektron akan menempuh lintasan lurus jika jarak antar keping adalah 2.0 x 10^-2 m. berapakah beda potensial yang terpasang di antara kedua keping??

1 Jawaban


  • B = 10⁻³ T
    v = 1,8×10⁷ m/s
    d = 2×10⁻² m
    V = __?

    Gaya listrik = gaya magnet
    q E = B q v
    E = B v
    V / d = B v
    V = B v d
    V = 10⁻³ • 1,8×10⁷ • 2×10⁻²
    V = 3,6×10² = 360 volt ✔️

Pertanyaan Lainnya