IPS

Pertanyaan

sebutkan gejala alam yang dapat mendatangkan malapetaka bagi manusia!

2 Jawaban

  • -Gempa bumi
    -Hujan yang terus menerus
    -Banjir
  • Gejala Alam yang dapat mendatangkan malapetaka yaitu :
    1. Tornado
    2. Tanah Longsor
    3. Gempa Bumi
    4. Gunung Meletus
    5. Kebakaran Hutan
    6. Banjir
    7. Tsunami
    8. Puting Beliung
    9. Abrasi
    10. Erosi
    11. Rob
    12. Badai Petir
    13. Badai Salju
    14. Hujan Asam
    15. Global Warming

    Semoga Membantu :)

Pertanyaan Lainnya