Matematika

Pertanyaan

Kawat sepanjang 14 m akan dibuat kerangka prisma tegak segitiga dengan panjang siku sikunya 9 cm dan 12 cm .jika tinggi limas 16 cm ,maka paling banyak prisma yg dapat dibuat adalah

1 Jawaban

  • Kelas 8 Matematika
    Bab Bangun Ruang

    Hipotenusa
    = √(9² + 12²)
    = √(81 + 144)
    = √225
    = 15 cm

    Panjang seluruh rusuk prisma
    = 2 . (9 + 12 + 15) + 3 . 16
    = 2 . 36 + 48
    = 72 + 48
    = 120 cm
    = 1,2 m

    Banyak prisma yang dapat dibuat
    = 14 m / 1,2 m
    = 11,67
    = 11 buah

Pertanyaan Lainnya